PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI IPA SMAK TARUNA VIDYA ENDE
DOI:
https://doi.org/10.37478/optika.v2i1.164Abstract
Rendahnya motivasi dan prestasi belajar siswa merupakan permasalahan
yang sering dialami dalam dunia pendidikan. Kreatifitas guru dalam
menggunakan model pembelajaran yang tepat menjadi salah satu faktor
penentu dalam mengatasi permasalahan tersebut. Model pembelajaran
kooperatif tipe Jigsaw merupakan model pembelajaran yang dapat
memberi motivasi siswa yang tentunya sangat berdampak pada
meningkatnya prestasi belajar. Tujuan yang ingin dicapai dalam
penelitian ini yaitu untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa
kelas XI IPA SMAK Tarvid Ende melalui model pembelajaran
kooperatif tipe Jigsaw. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan
kelas sebanyak 2 siklus, dan setiap siklus terjadi dua kali pertemuan.
Subjek penelitian ini yaitu siswa kelas XI IPA yang berjumlah 20 orang.
Data diperoleh dengan teknik observasi dan teknik tes. Analisis data
menggunakan teknik analisis secara deskriptif. Hasil analisis
menunjukkan bahwa terdapat peningkatan aktivitas dan hasil belajar
siswa dari siklus I ke siklus II. Presentasi peningkatan hasil belajar
mencapai 75% (seluruh siswa mencapai ketuntasan belajar) dan
aktivitas belajar siswa meningkat sebesar 17,50%.
Downloads
Keywords:
Model Pembelajaran Kooperatif, Jigsaw, Hasil Belajar, PTKReferences
Arikunto, dkk. (2005). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Huda, M. (2011). Cooperative Learning: Metode, Teknik, Struktur dan Model Terapan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Lie, A. (2002). Cooperatif Learning: Mempraktikkan Cooperative Learning di Ruang-Ruang Kelas. Jakarta: PT. Grasindo.
Nana, P. Puspitasari. (2014). Model Pembelajaran Tipe Jigsaw Sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas X SMAN 19 Surabaya. E-Jurnal Dinas Pendidikan Kota Surabaya. 2(1) 1-8.
Rochiati, M. (2007). Metode Penelitian Tindakan Kelas: untuk Meningkatkan Kinerja Guru dan Dosen. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Suparno. (2007). Metodologi Pembelajaran Fisika: Konstruktivistik dan Menyenangkan. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Jurnal Lesensi