EFEKTIVITAS PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM MENINGKATKAN KREATIVITAS BELAJAR SISWA KELAS X MIA MAN ENDE

Authors

  • Ninda Riyani Ilyas Universitas Flores
  • Melkyanus B.U. Kaleka Universitas Flores
  • Yasinta Embu Ika Universitas Flores

Abstract

Masalah yang diangkat dalam penelitian ini: apakah pendekatan
saintifik efektif dalam meningkatkan kreativitas belajar siswa
materi elastisitas kelas X MIA MAN Ende tahun pelajaran
2017/2018?. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui
efektivitas pendekatan saintifik dalam meningkatkan kreativitas
belajar siswa kelas X MIA MAN Ende materi elastisitas tahun
pelajaran 2017/2018. Penelitian ini merupakan jenis penelitian
eksperimen dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan
sampel menggunakan purposive sampling, dengan jumlah sampel
sebanyak 24 siswa. Selanjutnya pengumpulan data menggunakan
teknik observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa; Pendekatan saintifik efektif dalam meningkatkan
kreativitas belajar siswa kelas X MIA MAN Ende materi
elastisitas tahun pelajaran 2017/2018. Hasil ini terlihat dari
analisis uji hipotesis diperoleh thitung (2,1875) > ttabel (1,714) pada
taraf signifikan (?) = 0,05 dan derajat kebebasan 23.

Downloads

Download data is not yet available.

Keywords:

Pendekatan Saintifik, Kreativitas Belajar, Elastisitas

References

Kemendikbud. (2013). Jurnal Lampiran Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 65 Tahun 2013. Tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta.

Kosasih, E. (2016). Strategi Belajar dan Pembelajaran Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: Grama Widya.

Kaleka, M. & Fara Dillah, M.N. (2018). Experimental-Based Scientific Approach toward the Improvement of Science Process Skill and Scientific Attitudes of Grade X Student MAN Ende. Journal of Science Education Research, 2(1) 13-20. https://journal.uny.ac.id/index.php/jser/article/view/19328

Riduwan, M.B.A. (2012). Belajar Mudah Penelitian untuk Guru-Karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta. Rusman. (2015). Pembelajaran Tematik Terpadu; Teori, Prakti, dan Penilaian. Jakarta: Rajawali Pers.

Sormin, A. M. (2016). Upaya Meningkatkan Kreativitas Belajar Matematika Siswa Melalui Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Jigsaw di SMK Negeri 1 Padangsidimpuan. Jurnal Eksakta 2(1) 19-27.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta

Downloads

Published

2018-09-02

How to Cite

Ninda Riyani Ilyas, Kaleka, M. B., & Yasinta Embu Ika. (2018). EFEKTIVITAS PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM MENINGKATKAN KREATIVITAS BELAJAR SISWA KELAS X MIA MAN ENDE. OPTIKA: Jurnal Pendidikan Fisika, 2(1), 23-26. Retrieved from https://e-journal.uniflor.ac.id/index.php/optika/article/view/157