PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN LUDO FISIKA 3 DIMENSI DENGAN ADDIE UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN KOLABORASI SISWA
DOI:
https://doi.org/10.37478/optika.v8i2.4207Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran ludo fisika 3 dimensi yang layak, dan efektif untuk meningkatkan keterampilan kolaborasi peserta didik dalam mempelajari hukum newton. Penelitian ini merupakan penelitian dengan menggunakan model ADDIE yang terdiri dari analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. Kualitas media yang dikembangkan dinilai dengan validasi, yang terdiri validasi ahli media dan ahli materi. Berdasarkan hasil validasi diperoleh persentase sebesar 91% dari validator ahli media dan 84% dari validator ahli materi dengan kategori sangat layak. Keefektifan media ini dinilai menggunakan kuisioner indikator kolaborasi yang diisi observer. Berdasarkan hasil yang diperoleh dengan menggunakan uji normalitas, homogenitas dan uji t SPSS, sig. (2-tailed) 0,000 < 0,05 maka media pembelajaran ludo fiska 3 dimensi efektif digunakan untuk meningkatkan keterampilan kolaborasi siswa.
Downloads
Keywords:
Media Pembelajaran, ADDIE, Ludo Fisika 3 Dimensi, Keterampilan KolaborasiReferences
Asmayanti, A., Cahyani, I., & Idris, N. S. (2020). Model ADDIE untuk Pengembangan Bahan Ajar Menulis Teks Eksplanasi Berbasis Pengalaman. Seminar Internasional Riksa Bahasa XIV, 259–267. http://proceedings.upi.edu/index.php/riksabahasa
Branch, R. M. (2009). Instructional design: The ADDIE approach (Vol. 722). Springer.
Depdiknas. (2003). Undang-undang RI No.20 tahun 2003 tentang system Pendidikan nasional.
Friedman, H. S. (2020). Kepribadian teori klasik dan riset modern edisi ketiga.
Herro, D., Quigley, C., Andrews, J., & Delacruz, G. (2017). Co-Measure: developing an assessment for student collaboration in STEAM activities. International Journal of STEM Education, 4(1). https://doi.org/10.1186/s40594-017-0094-z
Jihan, A. N. F., Reffiane, F., & ... (2019). Pengembangan Media Ludo Raksasa Pada Tema Selalu Berhemat Energi Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Mimbar PGSD …, 7(2), 107–113. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/17501
Mahmud, S. (2023). Media pembelajaran. LovRinz Publishing.
Marzano, I. R. J. (2009). Six steps to better vocabulary instruction. Educational Leadership, 67(1), 83–84.
Mulyana, F. R. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Senam Berbasis Aplikasi Android. Bayfa Cendekia Indonesia.
Ningsih, S. A., & Pritandhari, M. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Ludo Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas Xi Sma Purnama Trimurjo. PROMOSI (Jurnal Pendidikan Ekonomi), 7(1), 50–59. https://doi.org/10.24127/pro.v7i1.2039
Nurhayadi, Y. (2006). Si Teman: Fisika SMP VIII. Grasindo.
Oktaviani, M. A., & Notobroto, H. B. (2014). (2020). Perbandingan tingkat konsistensi normalitas distribusi metode kolmogorov-smirnov, lilliefors, shapiro-wilk, dan skewness-kurtosis. Jurnal Biometrika dan kependudukan, 3(2), 127-135. Jurnal Biometrika Kependudukan, 3(2), 1–23.
Ratumanan, T. G. (2015). Belajar dan pembelajaran serta faktor-faktor yang mempengaruhinya. Yogyakarta: Pensil Komunika.
Rosalina, L., & Oktarina, R. (2023). Rahmiati, and Indra Saputra. Buku Ajar Statistika.
Sakila. (2019). Media Pembelajaran Bahasa Indonesia di SMP. Guepedia.
Skill, P. F. 21st C. (2008). 21st Century Skill, Education & Competitiveness: A Resource and Police Guide.
Sugiyono. (2011). Metode Penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Alfabeta.
Sugiyono, D. P. (2017). Statistika untuk Penelitian (28th editi). Bandung: Alfabeta.
Supardi, U. S. (2013). Aplikasi statistika dalam penelitian. Jakarta: Change Publisher.
Asmayanti, A., Cahyani, I., & Idris, N. S. (2020). Model ADDIE untuk Pengembangan Bahan Ajar Menulis Teks Eksplanasi Berbasis Pengalaman. Seminar Internasional Riksa Bahasa XIV, 259–267. http://proceedings.upi.edu/index.php/riksabahasa
Branch, R. M. (2009). Instructional design: The ADDIE approach (Vol. 722). Springer.
Depdiknas. (2003). Undang-undang RI No.20 tahun 2003 tentang system Pendidikan nasional.
Friedman, H. S. (2020). Kepribadian teori klasik dan riset modern edisi ketiga.
Herro, D., Quigley, C., Andrews, J., & Delacruz, G. (2017). Co-Measure: developing an assessment for student collaboration in STEAM activities. International Journal of STEM Education, 4(1). https://doi.org/10.1186/s40594-017-0094-z
Jihan, A. N. F., Reffiane, F., & ... (2019). Pengembangan Media Ludo Raksasa Pada Tema Selalu Berhemat Energi Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Mimbar PGSD …, 7(2), 107–113. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/17501
Mahmud, S. (2023). Media pembelajaran. LovRinz Publishing.
Marzano, I. R. J. (2009). Six steps to better vocabulary instruction. Educational Leadership, 67(1), 83–84.
Mulyana, F. R. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Senam Berbasis Aplikasi Android. Bayfa Cendekia Indonesia.
Ningsih, S. A., & Pritandhari, M. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Ludo Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas Xi Sma Purnama Trimurjo. PROMOSI (Jurnal Pendidikan Ekonomi), 7(1), 50–59. https://doi.org/10.24127/pro.v7i1.2039
Nurhayadi, Y. (2006). Si Teman: Fisika SMP VIII. Grasindo.
Oktaviani, M. A., & Notobroto, H. B. (2014). (2020). Perbandingan tingkat konsistensi normalitas distribusi metode kolmogorov-smirnov, lilliefors, shapiro-wilk, dan skewness-kurtosis. Jurnal Biometrika dan kependudukan, 3(2), 127-135. Jurnal Biometrika Kependudukan, 3(2), 1–23.
Ratumanan, T. G. (2015). Belajar dan pembelajaran serta faktor-faktor yang mempengaruhinya. Yogyakarta: Pensil Komunika.
Rosalina, L., & Oktarina, R. (2023). Rahmiati, and Indra Saputra. Buku Ajar Statistika.
Sakila. (2019). Media Pembelajaran Bahasa Indonesia di SMP. Guepedia.
Skill, P. F. 21st C. (2008). 21st Century Skill, Education & Competitiveness: A Resource and Police Guide.
Sugiyono. (2011). Metode Penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Alfabeta.
Sugiyono, D. P. (2017). Statistika untuk Penelitian (28th editi). Bandung: Alfabeta.
Supardi, U. S. (2013). Aplikasi statistika dalam penelitian. Jakarta: Change Publisher.
Ulhusna, M., Putri, S. D., & Zakirman, Z. (2020). Permainan Ludo untuk Meningkatkan Keterampilan Kolaborasi Siswa dalam Pembelajaran Matematika. International Journal of Elementary Education, 4(2), 130. https://doi.org/10.23887/ijee.v4i2.23050
Welty, G. (2007). “ The ‘ Design ’ Phase of the ADDIE Model .” Journal of GXP Compliance, 11(4), 40–48.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Isna Lailatul Mufarohah, Firdaus Firdaus, Maryono Maryono
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Lesensi