PEMBELAJARAN DIFERENSIASI BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DITINJAU DARI GAYA BELAJAR SISWA

Authors

  • Salfa Sandika Zahra Universitas Sains Al-Qur'an
  • Sri Jumini Universitas Sains Al-Qur’an

DOI:

https://doi.org/10.37478/optika.v8i2.4246

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran, pengaruh gaya belajar dan  interaksi pembelajaran terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif dengan metode desain faktorial. Penelitian dilakukan dengan observasi langsung dan posttest pada dua kelas. Teknik analisis data menggunakan uji pendahuluan normalitas, homogenitas, uji kemiripan kemampuan awal dan analisis hipotesis ANOVA dua arah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Pengujian hipotesis pengaruh model pembelajaran (A1) diperoleh nilai Sig. 0,00, sehingga hipotesis yang menyatakan “Pembelajaran Diferensiasi Berbasis PBL berpengaruh terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa”, diterima. 2) Pengujian hipotesis pengaruh gaya belajar (A2) diperoleh nilai Sig. 0,00, sehingga hipotesis yang menyatakan bahwa “Gaya belajar berpengaruh terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa”, diterima. 3) Pengujian hipotesis interaksi model pembelajaran dengan gaya belajar (A1*A2) memperoleh nilai Sig. 0,01, sehingga hipotesis yang menyatakan bahwa “Pembelajaran Diferensiasi Berbasis PBL dengan pembelajaran Discovery Learning ditinjau dari gaya belajar mempunyai interaksi terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa”, diterima.

Downloads

Download data is not yet available.

Keywords:

Diferensiasi, PBL, Berpikir Kreatif, Gaya Belajar

References

Arikunto, S. (2021). Dasar-dasar evaluasi pendidikan edisi 3. Bumi aksara.

Dencik, A. B., Yahya, F. F., Salim, M. N., & Yoesoef, M. I. (2020). Statistik Multivariat; Analisis ANOVA, MANOVA, ANCOVA, MANCOVA, REPEATED, MEASURES dengan Aplikasi EXCEL dan SPSS.

Fauzan, M. (n.d.). Penerapan Model Problem Based Learning terhadap Keterampilan Berfikir Kreatif Siswa pada Mapel IPA SMP.

Imaroh, R. D., Sudarti, S., & Handayani, R. D. (2022). Analisis Korelasi Kemampuan Berpikir Kreatif dengan Model Problem Based Learning (PBL) pada Pembelajaran IPA. Jurnal Pendidikan Mipa, 12(2), 198–204.

Khoiriyah, A. J., & Husamah, H. (2018). Problem-based learning: Creative thinking skills, problem-solving skills, and learning outcome of seventh grade students. JPBI (Jurnal Pendidikan Biologi Indonesia), 4(2), 151–160.

Nurdin, I., & Hartati, S. (2019). Metodologi penelitian sosial. Media Sahabat Cendekia.

Purwanti, D., Fakhri, J., & Negara, H. S. (2019). Analisis tingkat kemampuan berpikir kreatif matematis peserta didik ditinjau dari gaya belajar kelas VII SMP. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 8(1), 91–102.

Putra, I. M. Y. T. (2021). Implementasi pembelajaran flipped classroom berbasis strategi diferensiasi untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis peserta didik. Indonesian Journal of Educational Development (IJED), 2(3), 461–471.

Reynawati, A., & Purnomo, T. (2018). Penerapan Model Problem Based Learning Pada Materi Pencemaran Lingkungan Untuk Melatihkan Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa. PENSA: E-JURNAL PENDIDIKAN SAINS, 6(02).

Riduwan, D. (2019). Belajar Mudah Penelitian untuk Guru dan Karyawan dan Peneliti Pemula. Alfabeta.

Sari, M. P., & Abadi, A. P. (2023). Pengaruh Gaya Belajar terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa SMK Muhammadiyah 4. Prosiding Sesiomadika, 4(1).

Sugiyono, D. (2010). Memahami penelitian kualitatif.

Sugiyono, D. (2021). Metode penelitian pendidikan kuantitatif, kualitatif dan R&D (2/3). Alfabeta.

Suryosubroto, B., & Di Sekolah, P. B. M. (2009). Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Tanjung, Y. I. (n.d.). Model dan Pengaruh Pembelajaran Berdiferensiasi Pada Pendidikan IPA: Tinjauan Literatur Sistematis. ELEMENTARY SCHOOL JOURNAL PGSD FIP UNIMED, 13(1).

Taylor, S. C. (2017). Contested knowledge: A critical review of the concept of differentiation in teaching and learning. Warwick Journal of Education-Transforming Teaching, 1, 55–68.

Wahyuni, A. S. (2022). Literature review: pendekatan berdiferensiasi dalam pembelajaran ipa. Jurnal Pendidikan MIPA, 12(2), 118–126.

Widayanti, F. D. (2013). Pentingnya mengetahui gaya belajar siswa dalam kegiatan pembelajaran di kelas. Erudio Journal of Educational Innovation, 2(1).

Wijayanto, M. T., Purwosetiyono, F. X. D., & Prasetyowati, D. (2021). Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa dalam Menyelesaikan Word Problem Ditinjau dari Gaya Belajar Siswa. JURNAL SILOGISME: Kajian Ilmu Matematika Dan Pembelajarannya, 6(1), 1–10.

Wirsal, D. (2021). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Ditinjau Dari Gaya Kognitif Dalam Pembelajaran Elektronika (E-Learning) Berbasis Masalah Materi Pencemaran Lingkungan di Kelas X MIPA SMA Negeri 1 Kota Sungai Penuh . Universitas Jambi Jurnal Biodik.

Downloads

Published

2024-08-08

How to Cite

Zahra, S. S., & Jumini, S. . (2024). PEMBELAJARAN DIFERENSIASI BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DITINJAU DARI GAYA BELAJAR SISWA. OPTIKA: Jurnal Pendidikan Fisika, 8(2), 286-297. https://doi.org/10.37478/optika.v8i2.4246