ANALISIS PENGARUH EDMODO TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA SMP PADA MATERI GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI
DOI:
https://doi.org/10.37478/optika.v5i1.935Abstract
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh edmodo terhadap minat belajar siswa. Jenis penelitian yaitu penelitian eksperimen dengan rancangan Quasi Eksperiment. Desain yang digunakan yaitu Nonequivalent Control Group Design. Metode pengumpulan data menggunakan angket minat belajar siswa dengan menggunakan 4 indikator yaitu perasaan senang, perhatian siswa, keterlibatan siswa dan ketertarikan siswa. Data akan dianalisis menggunakan NGain. Berdasarkan hasil analisis minat belajar siswa mengalami peningkatan sebesar 42% pada kelas eksperimen dengan pembelajaran menggunakan edmodo. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pembelajaran menggunakan edmodo dapat berpengaruh terhadap minat belajar siswa.
Downloads
Keywords:
Edmodo, Minat Belajar, Siswa, GetaranReferences
Awalsyah, A., S. Sarwi, dan S. Sutikno. 2018. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (Lks) Berbantuan Kvisoft Flipbook Maker Untuk Mengembangkan Keterampilan Ilmiah Siswa. Upej Unnes Physics Education Journal.7(3):28–35.
Annisa, Nurul. 2018. Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif IPA Berbasis Model Pembelajaran Guided Inquiry Pada ateri Gaya Di Kelas IV SD Negeri 101776 Sampali. School Education Journal. 8(2):217-229.
Arlini, H., N. Humairah, dan D. Sartika. 2017. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Dengan Teknik Advance Organizer. Saintifik. 3(2):182–189.
Asrofi, M. 2008. E-Learning Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta: Andi Yogyakarta.
Bruce, K. G. 2013. How Edmodo into a High School Service Club: To Promote Interactive Online Communication. USA: 18 Th TCC Worldwide Online Conference.
Creswell, John W. 2018. Qualitative, Quantitative, and Mixed Approaches Fifth Edition. California:Sage Publishing.
Darmawan, D. 2014. Pengembangan E-Learning Teori dan Desain. Bandung:PT Remaja Rosdakarya.
Ejin, Syahroni. 2016. Pengaruh Model Probem Based Learning (PBL) terhadap Pemahaan Konsep Dan Keterampilan Berfikir Kritis Siswa Kelas IV SDN Jabu Hilir Baluti 2 Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam. Jurnal Pendidikan. 1(1):65-71.
Fauziyah, S., dan M. B. Triyono. 2020. Pengaruh E-Learning Edmodo Dengan Model Blended Learning Terhadap Minat Belajar. Jurnal Pendidikan. 4(1):112-124.
Hake, R. R. 1999. Interactive-engagement versus traditional methods: A six-thousand-student survey of mechanics test data for introductory physics courses. American Journal of Physics. 66(1): 64–74.
Hidayat, P. W., dan Abdulah. 2019. Pengaruh Pembelajaran E-Learning Berbasis Edmodo Terhadap Minat Dan Hasil Belajar Mahasiswa Pgsd Stkip Muhammadiyah Muara Bungo. Jurnal Pendidikan Matematika. 3(1):104-115.
Jumaeroh, Siti. 2019. Pengaruh Media Edmodo Terhadap Hasil Belajar IPA pada Tekanan dengan Model Discovery Learning. Jurnal Thabiea. 2(2):118-122.
Jusuf, H. 2016. Penggunaan Gamifikasi dalam Proses Pembelajaran. Jurnal TICOM. 5(1): 1-10.
Muhajir., R. Musfikar, dan Hazrullah. 2019. Efektivitas Penggunaan E-Learning Berbasis Edmodo Terhadap Minat Dan Hasil Belajar (Studi Kasus Di Smk Negeri Al Mubarkeya). Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi. 3(1):50-56.
Mumaridah, E., A. B. Santoso, Sriyono, dan E. Suharini. 2018. Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Blended Learning berbasis edmodo pada Mata Pelajaran Geografi Materi Mitigasi Dan Adaptasi Bencana Alam Kelas X Sma N 2 Sukorejo Kabupaten Kendal Tahun Ajaran 2017-208. Proceeding SNK-PPM. 1(2):179-184.
Rismayanti, A. 2013. Materi Simulasi Digital: Where Learning Happens. South Asian Ministers of Education Organization Regional Open Learning
Sirait, E. D. 2016. Pengaruh Minat Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA. 6(1):35-43.
Slameto. 2015. Belajar & Faktor-faktor Yang Mempengaruhi. Jakarta: PT Rineka Cipta
Supriyadi. 2014. “Pemanfaatan ICT Social Network Edmodo Untuk Meningkatkan Aktivitas dan Motivasi Belajar Listrik Dinasmis Dalam Pembelajaran Jarak Jauh (Kelas XI TKR 1 Program T-Tep SMKN 1 Cirebon”, Tesis Pascasarjana Prodi Pendidikan Sains UNS. Surakarta.
Tafonao, Talizaro. 2018. Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan. 2(2):103-114.
Vania, P. F., W. Setiawan, A. Fany, dan C. Wijaya. 2018. Edmodo as Web-Based Learning to Improve Student ’ s Cognitive and Motivation in Learning Thermal Physics. Journal of Science Learning. 1(3):110–115.
Yunita, R., R. Lestari, dan E. M. Brahmana. 2015. Minat Belajar Siswa Kelas VIII Terhadap Mata Pelajaran IPA DI Mts PP Hasanatul Barokah Tambusai Timur Tahun Pembelajaran 2014/2015. Artikel Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Pasir Pengarain.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Jurnal Lesensi